Senin, 17 Juni 2013

GLOSARIUM (PKN)

PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
GLOSARIUM

BISA JUGA UNTUK BAHAN ULANGAN KENAIKAN KELAS

> DEKLARASI PEMBELA HAM : PERNYATAAN MAJELIS UMUM PBB YANG MENYATAKAN BAHWA SETIAP ORANG MEMPUNYAI HAK SECARA SENDIRI - SENDIRI MAUPUN BERSAMA UNTUK IKUT SERTA DALAM KEGIATAN MENENTANG PELANGGARAN HAM


> BOIKOT : DIKUCILKAN

> ADAT : KESELURUHAN HUKUM DAN TRADISI YANG AMAT TUA

> PENGADILAN HAM Ad Hoc : YAITU LEMBAGA PENGADILAN YANG MEMILIKI KEWENANGAN MELAKUKAN PROSES PERADILAN TERHADAP PARA PELAKU PELANGGARAN HAM BERAT YANG DIBERLAKUKAN SURUT (RETROAKTIF) SEBELUM BERLAKUNYA UU NO 26 TAHUN 2000 TENTANG PENGADILAN HAM
> HARMONI : KESELARASAN

> IUS CONSTITUENDUM : HUKUM YANG DICITA CITAKAN

> IUS CONSTITUTUM : HUKUM POSITIF, YANG BERLAKU DISUATU NEGARA DAN WAKTU TERTENTU

> IUS NATURALE/HUKUM ASASI : HUKUM YANG BERLAKU DIMANA - MANA DALAM SEGALA WAKTU DAN UNTUK SEGALA BANGSA DIDUNIA

> BW (BURGERLIJK WETBOEK. : KITAB UNDANG UNDANG HUKUM PERDATA

> ZOON POLITICON. : MANUSIA DITAKDIRKAN SEBAGAI MAKHLUK SOSIAL DAM DIKODRATKAN UNTUK HIDUP BERMASYARAKAT

> SOCIAL RELATION : HUBUNGAN SOSIAL

> TRAKTAT :  PERJANJIAN DUA NEGARA ATAU LEBIH

> YURISPUNDENSI : PUTUSAN HAKIM TERDAHULU YANG KEMUDIAN DIIKUTI DAN DIJADIKAN PEDOMAN OLEH HAKIM LAIN DALAM MEMUTUSKAN SUATU PERKARA YANG SAMA

> STAATSFUNDAMENTAMOR : POKOK KAIDAH NEGARA YANG MENDASAR

> ADVOKAT : ADALAH ORANG YANG BERPROFESI MEMBERI JASA HUKUM, BAIK DIDALAM MAUPUN DILUAR PENGADILAN YANG MEMENUHI PERSYARATAN BERDASARKAN KETENTUAN UNDANG - UNDANG

> CORE VALUES : NILAI NILAI INTI

> DOKTRIN HUKUM : PENDAPAT PARA AHLI, ATAU SARJANA HUKUM TERNAMA/TERKEMUKA

HANYA ITU DARI SAYA ! SEBENARNYA MASIH BANYAK LAGI PENGERTIAN - PENGERTIAN INI !
JADI KALO ADA YANG MAU DITANYAKAN DICOMMENT SAJA YA :)

Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda